 |
| Rabbit Field |
Kami rekomendasikan kepada anda semua, untuk berkunjung ke lokasi wisata ini. Menarik dan bisa dijadikan nuansa pembelajaran dan hiburan bagi anak-anak. Rabbit Field atau lebih dikenalnya "Taman Kelinci" yang letaknya tidak jauh dari kota batu. Jika berangkat dari Lokasi Alun-alun kota Batu bisa ditempuh 20 menit sampai disana. Lebih tepatnya di daerah Pandesari Pujon Malang.
Waktu kami kesana, tiket yang ditawarkan yakni Rp. 10.000,- per orangnya. Masuk ke area akan disambut beberapa kelinci yang asyik berkeliaran.
Ajak saudara dan anak-anak kesini, seru... selain tiket masuk yang murah, kita akan mendapat kepuasan tersendiri saat masuk ke arena ini, pastinya narsis dan eksis, hehe
0 komentar:
Posting Komentar